Mohon pencerahan nih dari para suhu,apa sih perbedaan servo digital dan analog,dan masing2 kelebihan dan kekurangn dari kedua type servo tersebut....newby masih bingung nih...
Kalo setau saya sih, kelebihan servo digital itu lebih presisi dari servo analog Juga resolusinya lebih tinggi (lebih halus gerakannya) Silahkan suhu2 lain menambahkan...
secara pengalaman pake servo digital dan analog di RC sailboat kalo digital, saat servo ndak kuat sheeting atau terkena hentakan kuat dari layar.. langsung wassalam.. sedangkan analog masih selamat meskipun kalah torsi saat menghandle angin kuat..
ahmadbenny wrote:Mohon pencerahan nih dari para suhu,apa sih perbedaan servo digital dan analog,dan masing2 kelebihan dan kekurangn dari kedua type servo tersebut....newby masih bingung nih...
nomind wrote:secara pengalaman pake servo digital dan analog di RC sailboat kalo digital, saat servo ndak kuat sheeting atau terkena hentakan kuat dari layar.. langsung wassalam.. sedangkan analog masih selamat meskipun kalah torsi saat menghandle angin kuat..
benar om saya dulu juga pernah kena, servo aileron utk pesawat gabus tidak rontok gearnya, tapi centeringnya jadi kacau itu bisa disebabkan karena servo digital gearnya lebih kecil2 (lebih halus) sehingga mudah rontok. mungkin bisa diatasi dengan servo digital yang metal gear dan "bermerek"